Selasa, 12 Desember 2017

Bendera Rasulullah saw


Apa sih makna bendera atau panji? Bendera  itu adalah simbol kedaulatan, simbol eksistensi, jati diri pemilik bendera

Karena itulah jika disebut panji Rasulullah saw  atau bendera Rasulullah saw  itu artinya secarik kain yang melambangkan eksistensi Rasulullah saw,  kedaulatan Rasulullah saw  maka ketika dikibarkan memiliki pesan bahwa distulah nabi berdualat,  nabi memiliki eksistensi hukum dan politik,  maka ketika nabi memberikan benderanya kepada seseorang itu artinya menyerahkan dgn simbolis kedaulatan dirinya kepada pemegang panjinya,  maka titah sang pemegang adalah titah nabi,  komando pemegang panji adalah komando nabi,  maka wajib hukumnya taat kepada pemegang panji!!!

Makanya tdk bisa seenaknya panji diklaim oleh seseorang yg tidak diberikan kewenangan! Krn itu sama artinya mengklaim kedaulatan pemilik panji  atau bendera tersebut,  dan dalam hal ini krn bendera yg dimaksud adalah bendera Rasulullah saw maka HTI dgn sepihak mengklaim kedualatan Rasulullah saw ada pada mereka!!  Ini bathill

Dan klaim ini jelas merampas kedaulatan Rasulullah saw!!

Felix dan HTI merampas kedaulatan Rasulullah saw  krn telah mengklaim sepihak tanpa bukti penunjukan dari Rasulullah saw!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar